Selain Opor, Ini 3 Menu Pendamping Ketupat Lengkap dengan Resep

Selain Opor, Ini 3 Menu Pendamping Ketupat Lengkap dengan Resep

TERSAJI: Ketupat, hidangan yang kerap disajikan saat Lebaran. (Instagram @mrs_caprian/Lingkar.news)

Lingkar.news – Ketupat merupakan hidangan khas Lebaran yang identik dengan opor ayam. Namun, selain opor ayam, ada banyak makanan pendamping ketupat yang tak kalah lezat dan cocok dinikmati bersama keluarga saat Hari Raya Idul Fitri. Berikut beberapa ide makanan pendamping ketupat selain opor lengkap dengan resepnya.

1. Dendeng Balado

    Dendeng balado adalah masakan dari irisan tipis daging sapi yang direbus terlebih dahulu dan digoreng garing. Dendeng balado biasanya disajikan dengan sambal balado, yaitu sambal yang terbuat dari cabai merah, bawang merah, bawang putih, dan tomat.

    Berikut ini resep Dendeng Balado dari @riny_siddik yang telah dibagikan oleh akun Instagram @lysa_tangkulung.

    Bahan bumbu A:

    Bahan Bumbu B (Ditumbuk kasar):

    Cara Membuat:

    2. Sambal Goreng Kentang dan Hati Ayam

    Sambal goreng kentang dan hati adalah hidangan yang terbuat dari hati ayam yang dimasak dengan bumbu pedas. Sambal goreng ini memiliki rasa yang pedas dan gurih sehingga cocok dinikmati dengan ketupat. Berikut ini adalah resepnya dari akun Instagram @meibasuki dan telah dicoba oleh @intanpurnamasari81

    Bahan:

    Bumbu halus:

    Bumbu cemplung:

    Cara membuatnya:

    3. Rendang Daging

    Rendang daging adalah hidangan yang terbuat dari daging sapi yang dimasak dengan santan dan rempah-rempah selama berjam-jam. Rendang memiliki rasa yang pedas, gurih, dan kaya rempah-rempah yang membuatnya menjadi salah satu hidangan terlezat di dunia. Berikut ini adalah resep rendang daging dari akun Instagram @juliyanti7788 yang dibagikan oleh akun Instagram @resep_ibu_mertua.

    Bahan:

    Bumbu halus:

    Cara memasak:

    Itulah beberapa resep menu pendamping ketupat selain opor ayam. Selamat mencoba. (Lingkar Network | Lingkar.news)

    Exit mobile version