• Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Media Siber
Senin, Maret 27, 2023
Lingkar News
No Result
View All Result
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Regional
    • Jateng
    • Jatim
    • Jabar
    • Jogja
  • Artikel
  • Lingkar TV
  • Koran Lingkar
Lingkar News
  • Home
  • Nasional
  • Politik
  • Regional
    • Jateng
    • Jatim
    • Jabar
    • Jogja
  • Artikel
  • Lingkar TV
  • Koran Lingkar
No Result
View All Result
Lingkar News
No Result
View All Result
Home Artikel

5 Alasan Orang Indonesia Suka Makan Gorengan, Kamu Juga?

Shinta Kusuma by Shinta Kusuma
17 Januari 2023
in Artikel
5-Alasan-Orang-Indonesia-Suka-Makan-Gorengan,-Kamu-Juga

Ilustrasi gorengan. (Freepik/Lingkar.news)

358
VIEWS
WhatsappFacebookTwitter

Lingkar.news – Di Indonesia sangat banyak aneka dagangan gorengan, dari berbagai macam jenis dan rupa bahan-bahannya seperti tahu, tempe, singkong, wortel, toge, kol, tape, ubi, dan banyak bahan lainnya, apalagi gorengan yang dilapisi tepung.

Gorengan memang tak sekedar yang dilapisi tepung saja, dari ayam, ikan, telur, nasi, pisang, kentang sampai kerupuk semua bisa disebut gorengan.

Selain rasanya yang sangat lezat, renyah dan gurih, terdapat 5 alasan gorengan bisa menjadi makanan favorit semua orang.

ADVERTISEMENT

11 Makanan Tradisional Indonesia yang Cocok Dijadikan Dessert

Daftar Isi :

  • 1. Cocok disantap kapan saja
  • 2. Jadi camilan dan lauk
  • 3. Punya varian yang beragam
  • 4. Tambah nafsu makan
  • 5. Mudah didapatkan

1. Cocok disantap kapan saja

Gorengan sangat cocok dinikmati kapan saja. Bisa dinikmati saat pagi, siang, sore, atau malam. Bahkan di momen-momen tertentu, gorengan juga menemani aktivitasmu, misalnya saja menikmati gorengan sambil menonton TV.

2. Jadi camilan dan lauk

Gorengan dianggap mewakili perut orang Indonesia yang menyukai segala sesuatu yang bersifat mengenyangkan.

Sebagian besar gorengan terbuat dari tepung terigu. Sehingga gorengan tidak hanya menjadi camilan tapi juga cocok dijadikan lauk.

3. Punya varian yang beragam

Orang Indonesia suka gorengan karena variannya yang sangat beragam. Secara umum, gorengan hanya terbagi menjadi dua jenis yakni gorengan gurih asin dan manis.

Untuk gorengan gurih asin ada tempe goreng, mendoan, tahu goreng, bakwan, combro, cireng, dan masih banyak lagi.

Sedangkan untuk gorengan manis ada pisang goreng, ubi goreng, gandasturi, tape goreng, dan sebagainya.

4. Tambah nafsu makan

Gorengan memiliki ciri khas teksturnya yang sangat garing sehingga saat dikonsumsi, bunyi garing tersebut mampu merangsang nafsu makan, untuk nambah lagi dan mengunyahnya kembali.

Jadi tak heran kalau gorengan harus selalu tersaji hangat untuk mempertahankan tekstur garingnya.

5. Mudah didapatkan

Jajanan sederhana ini memang mudah sekali didapatkan atau bikin sendiri di rumah. Jika ingin membuat sendiri juga tidak repot.

Cukup mempersiapkan adonan tepung dicampur dengan jenis bahan yang bisa dibuat menjadi gorengan.

Meski demikian, banyak peringatan dari ahli kesehatan akan bahaya gorengan. Namun kebanyakan orang tetap lekat dengan kudapan khas masyarakat Indonesia ini.

Beberapa hal ini bisa terjadi pada tubuhmu, jika kamu sering makan gorengan seperti:

  • Berisiko terkena stroke dan serangan jantung
  • Berisiko mengembangkan diabetes
  • Berat badan mudah naik
  • Mudah terkena gangguan pencernaan
  • Berisiko terkena kolesterol

Jika kamu sangan menyukai makan gorengan, namun ingin tetap sehat, sebaiknya membatasi konsumsi gorengan atau tidak makan gorengan secara berlebihan. (Lingkar Network | Lingkar.news)

Tags: Artikelkuliner

Berita Terkait

Resep Nasi Goreng Pedas Simple untuk Anak Kos
Artikel

Resep Nasi Goreng Pedas Simple untuk Anak Kos

by Shinta Kusuma
27 Maret 2023

Lingkar.news – Anak kos sering kali menyukai makanan yang simple dan mudah untuk dibuat. Baik itu mudah untuk memperoleh bahan-bahannya...

Read more
Sambal Tumpang, Makanan Tradisional Khas Jawa Berbahan Tempe Semangit

Sambal Tumpang, Makanan Tradisional Khas Jawa Berbahan Tempe Semangit

24 Maret 2023
Visi Misi Lingkar Media Group

Visi Misi Lingkar Media Group

24 Maret 2023
Resep Palumara, Makanan Tradisional Khas Makassar Bercita Rasa Asam Pedas

Resep Palumara, Makanan Tradisional Khas Makassar Bercita Rasa Asam Pedas

21 Maret 2023
Resep Ongol-Ongol, Makanan Tradisional Indonesia yang Kenyal dan Lembut

Resep Ongol-Ongol, Makanan Tradisional Indonesia yang Kenyal dan Lembut

20 Maret 2023
Bumi Gora, Potret Keindahan Wisata Pulau Lombok yang Tak Kalah dengan Bali

Bumi Gora, Potret Keindahan Wisata Pulau Lombok yang Tak Kalah dengan Bali

18 Maret 2023
Kantor Lingkar

Sejarah Singkat Lingkar Media Group

18 Maret 2023
Resep-Pendap,-Makanan-Tradisional-Khas-Bengkulu-Favorit-Presiden-Soekarno

Resep Pendap, Makanan Tradisional Khas Bengkulu Favorit Presiden Soekarno

17 Maret 2023
Resep Mendol, Makanan Tradisional Khas Malang dari Tempe Busuk

Resep Mendol, Makanan Tradisional Khas Malang dari Tempe Busuk

16 Maret 2023

Trending

Presiden Jokowi Larang Pejabat hingga ASN Gelar Buka Puasa Bersama
Nasional

Presiden Jokowi Larang Pejabat hingga ASN Gelar Buka Puasa Bersama

by Shinta Kusuma
23 Maret 2023

JAKARTA - Presiden Jokowi mengeluarkan arahan agar seluruh pejabat negara tidak menggelar acara buka puasa bersama selama...

Ketua DPRD Jepara Gus Haiz Pastikan Stok Kepokmas Aman selama Ramadhan

Ketua DPRD Jepara Gus Haiz Pastikan Stok Kepokmas Aman selama Ramadhan

24 Maret 2023
Perpu Ciptaker Disahkan Jadi Undang-Undang dan RUU PPRT Jadi Usul Inisiatif DPR RI

Perpu Ciptaker Disahkan Jadi Undang-Undang dan RUU PPRT Jadi Usul Inisiatif DPR RI

21 Maret 2023
Kemenag Tetapkan 1 Ramadhan 1444 H Jatuh pada Hari Kamis 23 Maret 2023

Kemenag Tetapkan 1 Ramadhan 1444 H Jatuh pada Hari Kamis 23 Maret 2023

22 Maret 2023
Larangan Buka Puasa Bersama karena Covid-19, MUI Rembang Nilai Tidak Tepat

Larangan Buka Puasa Bersama karena Covid-19, MUI Rembang Nilai Tidak Tepat

25 Maret 2023

Post Terbaru

Resep Nasi Goreng Pedas Simple untuk Anak Kos
Artikel

Resep Nasi Goreng Pedas Simple untuk Anak Kos

by Shinta Kusuma
27 Maret 2023

Lingkar.news – Anak kos sering kali menyukai makanan yang simple dan mudah untuk dibuat. Baik itu mudah untuk memperoleh bahan-bahannya...

Dinnakerind Demak Beri Pelatihan Perajangan Tembakau bagi IKM

Dinnakerind Demak Beri Pelatihan Perajangan Tembakau bagi IKM

27 Maret 2023
Serahkan Dokumen Perbaikan, KPU Beri Partai Prima Waktu hingga Besok

Serahkan Dokumen Perbaikan, KPU Beri Partai Prima Waktu hingga Besok

27 Maret 2023
Tunggu Keputusan FIFA dan PSSI, Gibran Pastikan Solo Siap Sambut Piala Dunia U20

Tunggu Keputusan FIFA dan PSSI, Gibran Pastikan Solo Siap Sambut Piala Dunia U20

27 Maret 2023
Facebook Instagram Youtube RSS
Lingkar News

Lingkar News adalah web resmi dari Lingkar Media Group Network Meliputi Lingkar TV Lingkar Jateng, Lingkar Jatim, Lingkar Jogja dan Lingkar Jabar

Media Network Kami :

  • Lingkar Jateng
  • Lingkar Jabar
  • Lingkar Jatim
  • Lingkar Jogja
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Pedoman Media Siber

© 2022 Lingkar News Mendalam dan Terpercaya

No Result
View All Result
  • Home
  • Lingkar Network
    • Lingkar Jateng
    • Lingkar Jatim
    • Lingkar Jogja
    • Lingkar Jabar
  • Politik
  • Gaya Hidup
  • Koran Digital
  • Lingkar TV
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2022 Lingkar News Mendalam dan Terpercaya

Go to mobile version